Kirim artikel – Daripada gabut dan harinya unfaedah, yuklah berbagi dengan menulis. Tulisannya boleh kok dikirimkan ke tedieka.com. Silahkan kirim artikelnya pada link formulir yang disediakan dibawah. Pastikan juga Anda sudah membaca syarat dan ketentuannya.
Syarat dan ketentuan kirim artikel:
- Topik artikel bebas, dengan syarat artikel tersebut ada manfaatnya untuk orang lain jika saya publikasikan di web.
- Minimal artikel yang dikirim terdiri dari 600 kata dan dilengkapi dengan gambar pendukung.
- Tidak menerima artikel copas, atau hasil spin dari tools.
- Jika malas buat artikel, kami bisa sediakan artikel 1×24 jam.
- Artikel tidak mengandung unsur SARA, konten ilegal, pornografi, maupun spaming.
- Tidak menerima link yang mengarah ke blog pribadi atau yang tidak relevan.
- Biaya Guestpost di web tedieka.com adalah Rp 750.000
Jika Anda setuju dengan syarat dan ketentuan di atas, silahkan kirim artikelnya ke email saya di bawah ini.
Apakah saya bisa menjadi penulis tetap di tedieka.com?
Ya tentu saja, dengan syarat Anda aktif menulis minimal sebulan sekali. Jika bersedia silahkan hubungi Admin di email cieciemansyur7@gmail.com dengan subjek email “guestpost tedieka.com” dan lampirkan juga contoh tulisannya. Saya akan membuatkan data login ke web untuk Anda.
*Sebagai catatan: Di awal, Anda mungkin akan saya tambahkan sebagai kontributor (tidak mempunyai wewenang untuk mempublikasikan langsung tulisan yang Anda buat). Namun nantinya setelah terbiasa dengan cara menulis di wordpress, status Anda akan saya ubah menjadi penulis.
Yuk mulaikan budaya menulis 🙂