Cara Download Lagu di Google Chrome

Cara Download Lagu di Google Chrome – Bagi anda yang suka download lagu di komputer ataupun smartphone, tentu saja Anda ingin mengetahui bagaimana cara mendownload lagu dengan sangat mudah, tanpa harus menginstal banyak aplikasi di PC ataupun di Smartphone anda. Mendownload lagu menggunakan browser adalah salah satu cara terbaik yang bisa anda lakukan, dan salah satu browser paling populer di dunia adalah Google Chrome, yang mana Google Chrome ini adalah browser official yang diciptakan oleh Google, dan merupakan bawaan browser yang ada di smartphone Android. Jadi ketika anda menggunakan smartphone Android saat berjelajah di Internet, menggunakan Google Chrome adalah pilihan yang tepat.

Baca juga: Cara Melanjutkan Download Yang Gagal di Google Chrome

Google Chrome juga hadir sebagai saingan dari browser terbesar sebelumnya, yaitu Firefox, yang sebenarnya juga masih tersedia di smartphone dan juga di PC. namun sejak kehadiran Google Chrome pengguna Firefox tentunya terlihat menurun karena Google memiliki sistem operasi Android, sehingga mereka dengan bebas mengisi Google Chrome sebagai browser default, atau browser bawaan di semua smartphone Android.

Google Chrome juga sangat aktif perkembangannya dan sangat banyak fitur-fitur yang bisa kita gunakan, dan juga tidak perlu dihawatir kan keamanan dan juga privasi dari pengguna. Misalnya kita bisa menggunakan Google Chrome sebagai mode tamu, atau mode penyamaran yang biasa kita gunakan jika ingin mencari hal-hal privasi lainnya.

Dengan Google Chrome juga kita bisa mencari banyak hal termasuk salah satunya adalah mendownload lagu di Google Chrome. Lalu bagaimana cara mendownload lagu di Google Chrome? di artikel kali ini kita akan Bahas cara dan langkah-langkah menggunakan Google Chrome untuk mendownload lagu.

Baca juga: Cara Download Lagu Dari Youtube Tanpa Aplikasi 

cara download lagu di google chrome

Cara mendownload lagu di Google Chrome

Cara pertama yang bisa kita lakukan adalah dengan mencari lagu di file sharing seperti 4shared. 4shared sendiri adalah situs file sharing populer sejak beberapa tahun yang lalu. dan 4shared.com sendiri kita bisa langsung mencari dengan nama file yang ingin kita cari. Caranya sangat mudah

  • Pertama tentu saja buka Google Chrome anda, baik di PC ataupun di smartphone
  • Kemudian kunjungi website 4shared.com
  • Masukkan judul lagu yang ingin anda cari
  • Pastikan anda sudah login ke akun 4shared Anda
  • Klik lagu yang ingin Anda download
  • Dan Klik tombol unduh
  • Pastikan koneksi internet anda lancar sehingga proses unduh selesai dan lagu tersebut sudah bisa anda gunakan di PC atau smartphone anda

Baca juga: Cara Melanjutkan Download Yang Gagal di Google Chrome

Cara download lagu di Google Chrome melalui savefrom.net

SaveFrom.net adalah salah satu platform yang bisa kita gunakan untuk mencari dan mendownload lagu di Google Chrome, merupakan juga salah satu platform yang bisa kita gunakan untuk mengkonversi YouTube ke audio ke format file lainnya. Caranya sangat mudah

  • Pertama buka Google Chrome kamu
  • Dan kunjungi savefrom.net
  • Namun sebelumnya kamu perlu mencari lagu tersebut melalui SoundCloud atau YouTube
  • Copy link SoundCloud atau YouTube
  • Paste di forms savefrom.net
  • dan Klik tombol unduh untuk menyimpan langsung ke perangkat anda

Cara download lagu di Google Chrome melalui mp3juice

Selanjutnya kamu bisa download lagu di Chrome menggunakan mp3juices, caranya juga sangat mudah

  • Pertama buka Google Chrome Anda
  • Kunjungi mp3juices.cc
  • Login menggunakan akun Anda dan cari lagu yang anda download
  • Masukkan di mp3juice
  • Klik tombol unduh
  • Dan lagu tersebut bisa diunduh langsung ke perangkat anda

Cara download lagu di Google Chrome lalui y2meta

Y2meta adalah salah satu aplikasi web yang bisa digunakan untuk mengkonversi file video yang ada di YouTube ke beberapa format video termasuk ke audio MP3, cara menggunakannya juga sangat mudah Anda cuma perlu mengambil URL lagu di YouTube, yang ingin Anda konversi ke format MP3. Dan bisa mengunduhnya, lebih detailnya seperti ini

  • Buka Google Chrome
  • Cari lagu yang ingin kalian download dari YouTube
  • Copy URL dari YouTube yang ingin kalian download
  • Kunjungi web y2meta atau kalian bisa browsing di Google dengan mengetikkan y2meta
  • Masukkan link youtube tersebut di y2meta
  • Klik tombol unduh
  • Dalam beberapa saat file MP3 kan bisa terunduh ke perangkat anda

Cara download lagu di Google Chrome menggunakan YTMp3

Selain dari y2meta, ytmp3 juga salah satu platform untuk melakukan download lagu dari YouTube ke MP3, cara gunakan nya juga sama dengan y2meta, yaitu hanya dengan mencari lagu yang ada di YouTube yang ingin kalian download dan tempelkan url tersebut di form pencarian di ytmp3

  • Buka Google Chrome
  • Cari lagu di YouTube dan salin tautan
  • Buka ytmp3, atau kalian bisa cari di Google dengan cara mengetikkan ytmp3
  • Tempelkan link YouTube yang sudah kalian copy tadi
  • Dan Klik tombol unduh
  • Tunggu beberapa saat dan file lagu akan bisa terunduh ke perangkat Anda

Cara download lagu di Google Chrome menggunakan mp3skull

Mp3skull adalah salah satu aplikasi yang bisa kita gunakan untuk mencari MP3 di Google Chrome.

  • Buka Google Chrome
  • Buka situs mp3skull atau Anda bisa cari di Google dengan cara mengetikkan mp3skull
  • Cari lagu yang ingin Anda unduh
  • Klik tombol unduh
  • Tunggu hingga proses selesai dan MP3 akan langsung masuk ke perangkat anda

Cara download lagu di Google Chrome menggunakan metrolagu

Metrolagu merupakan salah satu website yang bisa kalian gunakan untuk mencari lagu MP3, caranya sangat mudah kamu cukup mengakses Metro MP3 atau metrolagu yang ada di Google Chrome. Atau Anda bisa gunakan Google untuk mencari metrolagu di pencarian Google

  • Caranya sangat mudah
  • Buka Google Chrome
  • Kunjungi situs metrolagu
  • Pilih lagu yang kalian ingin download
  • Klik tombol download
  • dan lagu akan tersimpan di perangkat Anda

Cara download lagu di Google Chrome menggunakan Gudang Lagu

Gudanglagu adalah salah satu website yang sama seperti metrolagu, yaitu website yang bisa kamu gunakan untuk mencari lagu. Caranya sangat mudah

  • Buka Google Chrome Anda
  • Akses website Gudanglagu atau Anda bisa ketikan di Google dengan cara mengaktifkan Gudang Lagu
  • Pilih lagu yang ingin Anda download
  • dan lagu akan tersimpan di perangkat kamu

Bagaimana cukup gampang kan? Cara download lagu di Google Chrome, memang cara yang paling gampang, karena Anda juga bisa sebenernya mengetikkan sendiri di Google untuk lagu-lagu yang ingin kalian download. Dengan cara mengetikkan keyword atau kata kunci judul lagu, dan masukkan MP3 dan download. Nanti kalian akan mendapatkan banyak sekali website yang muncul di Google, yang bisa digunakan untuk mendownload lagu.

Menggunakan aplikasi downloader seperti Internet Download Manager, juga adalah salah satu cara untuk mendownload lagu di Google Chrome, khususnya bagi kalian yang pengguna Google Chrome di PC. Karena setiap kalian Buka lagu di YouTube, akan terdapat pilihan download sebagai MP3 menggunakan Internet Download Manager. Cara tersebut juga sangat praktis bagi Anda yang pengguna Google Chrome di PC, karena tidak perlu menggunakan website lain seperti cara-cara yang sudah dijelaskan di atas.

Orang Geofisika yang sangat tertarik dengan teknologi, mapping, dan blogger. Mempunyai niat pengen selalu berbagi dengan tulisan tapi gak jadi-jadi. Oleh karena itu, saya berusaha semaksimal mungkin untuk menyajikan artikel-artikel yang bermanfaat dan berkualitas tinggi.

Tinggalkan komentar